07/05/11

Ejaan - Ejaan Dalam Komusikasi


Kalau membicarakan fungsinya, awalnya sih, ejaan tersebut digunakan untuk menghindari kesalahan persepsi (salah pendengaran) yang mungkin disebabkan oleh kurang baiknya kualitas alat komunikasi yang digunakan, atau jika komunikasi dilakukan di tempat berisik, atau jika memang si kuping pendengar agak-agak begitu deh. Meski sekarang ber-handie talkie ria sudah tidak populer lagi, tampaknya ejaan tersebut masih banyak digunakan oleh banyak orang, khususnya jika harus mengeja kata-kata tertentu atau jika menyebutkan alamaat email via telepon.

 Pengetahuan tentang istilah-istilah ini berguna juga untuk semua orang. Karena kadang kala kita mesti mengeja nama atau sebuah kata ketika berkomunikasi dengan orang lain (misal lewat telpon). Karena ketika kita mengeja dengan menggunakan alfabet, acapkali terjadi kesalahan persepsi karena ada beberapa huruf yang bunyinya mirip. Apalagi ketika kualitas suara alat komunikasi yang dipakai kurang baik, atau ada di tempat yang berisik, atau memang suara yang nelpon yang jelek!
 Alpha 
Bravo 
Charlie 
Delta 
Echo 
Foxtrot 
Golf 
Hotel 
India 
Juliet
Kilo 
Lima 
Mike 
November 
Oscar 
Papa 
Quebec 
Romeo 
Sierra 
Tango 
Uniform 
Victor 
Whiskey 
X-Ray 
Yankee 
Zulu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar